Pernah Kena Musibah? Ini Hikmah Dibaliknya!

Setiap orang pasti pernah mengalami musibah. Musibah pun bisa bermacam-macam. Ada skala kecil, nasional hingga internasional. Seperti wabah coronavirus alias Covid-19 yang menyerang di banyak negara, termasuk Indonesia. Kenapa sih Allah SWT mesti menurunkan musibah kepada manusia. Demikian samarnya maksud terjadinya musibah yang menimpa manusia hingga membutuhkan renungan yang lama dan pandangan yang saksama. MeskipunContinue reading “Pernah Kena Musibah? Ini Hikmah Dibaliknya!”

Mengapa Saudah Memberikan jatahnya kepada Aisyah?

Saudah adalah perempuan pertama yang dinikahi Rasulullah SAW setelah Khadijah wafat. Nama lengkapnya Saudah binti Zam’ah bin Qais bin Abdu Syams bin Abdu Wud al-Amiriyah. Ibunya, Syamusy binti Qois bin Zaid an-Najariyah. Nasabnya bertemu dengan Rasulullah pada Lu’ay bin Ghalib. Sebelum dipinang Rasulullah SAW, Saudah pernah menikah dengan sepupunya yang bernama Sakran bin Amr al-Amiry.Continue reading “Mengapa Saudah Memberikan jatahnya kepada Aisyah?”

Keteladanan Rasulullah

“Sesungguhnya telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari kiamat dan dia banyak menyebut Allah.” (QS. Al-Ahzab [33]: 21). Rasulullah SAW memang suri teladan yang baik. Dan, indikator keteladanan beliau itu berbuat sebelum berucap (bersabda). Sebagai contoh, beliau bersabda: “Wanita itu dinikahiContinue reading “Keteladanan Rasulullah”

Mengais Hikmah Nuzulul Qur’an

Nuzulul Qur’an Al-Quran merupakan f irman Allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW sebagai pedoman bagi manusia dalam menata kehidupan demi mencapai kebahagiaan lahir dan batin, baik di dunia maupun di akhirat. Konsep-konsep yang dibawa al-Quran selalu relevan dengan problema yang dihadapi manusia, karena itu ia turun untuk mengajak manusia berdialog dengan penafsiran sekaligus memberikanContinue reading “Mengais Hikmah Nuzulul Qur’an”

Menguatkan Kesabaran

Peristiwa Isra’ Mi’raj yang terjadi pada tahun ke-10 kenabian Muhammad saw mengandung banyak hikmah. Salah satunya, melatih dan menguatkan kesabaran. Ini karena peristiwa tersebut merupakan hiburan Allah SWT kepada Rasul-Nya yang tengah mengalami kesedihan luar biasa. Menjelang peristiwa besar itu, Rasulullah saw kehilangan orang-orang yang dicintainya, pembela risalah kenabian yaitu pamannya, Abu Thalib, dan kemudianContinue reading “Menguatkan Kesabaran”

Jangan Pelihara Rasa Benci

Suatu hari, ketika Nabi saw sedang berkumpul dengan para sahabat di dekat ka’bah, seorang lelaki asing lewat di hadapan mereka. Setelah lelaki itu berlalu, Nabi berujar kepada para sahabat, ”Dialah ahli surga.” Dan hal itu dikatakannya sampai tiga kali. Atas pernyataan Nabi tersebut, timbul penasaran di kalangan para sahabat, terutama Abdullah bin Umar yang memangContinue reading “Jangan Pelihara Rasa Benci”

Berjihad

Imam Bukhari dan Muslim merawikan bahwa Abu Darr berkata, ”Ya, Rasulullah, perbuatan apa yang paling utama?” Nabi Muhammad SAW menjawab, ”Beriman kepada Allah dan berjihad di jalan Allah.” Dalam beberapa hadis lainnya, kecuali berjihad, Rasulullah menjelaskan bahwa mendirikan salat pada waktunya, berbuat baik kepada orangtua, dan menunaikan rukun Islam kelima sehingga kita menjadi haji mabrur,Continue reading “Berjihad”

Rahasia Kebangkitan Umat

Sebuah kebangkitan mutlak memerlukan kesiapan sekaligus permulaan yang cukup mengagetkan. Jika kita analogikan dengan sebuah kelahiran seorang anak manusia, tentu kelahiran tersebut tidak datang begitu saja, tapi selain memerlukan sebuah proses minimal sembilan bulan untuk mencapai wujud kelahiran yang sempurna, ia juga hampir menyisakan rasa nyeri bagi rahim yang mengandungnya. Demikianlah, analogi sebuah kebangkitan, yangContinue reading “Rahasia Kebangkitan Umat”

Merenungkan Makna Maulid

Kembali kita memperingati Maulid Nabi, hari kelahiran Rasulullah SAW. Tradisi tersebut dimulai oleh Salahuddin al Ayyubi, panglima perang Mesir kelahiran Kurdi yang humanis. Sejak itu, di mana-mana umat Islam memperingatinya dengan kegiatan pengajian atau ceramah. Ada juga yang menganggapnya sebagai bid’ah (yang dilarang karena diperintahkan oleh Nabi). Memperingati Maulid atau tidak, UJE yakin umat IslamContinue reading “Merenungkan Makna Maulid”

Maulid Nabi: Melahirkan Kembali Idola Sejarah

“Eropa menyusui bayi-bayi dengan sejarah negeri dan nenek moyangnya,” tulis Muhyiddin al-Khayyath dalam kata pengantar Durus al-Tarikh al-Islamiy. Al-Khayyath menulis sebuah titik balik peradaban Barat, di mana penciptaan identitas bangsa dapat “melahirkan” sebuah peradaban yang memukau. Sejarah melahirkan satu segi dari sekian banyak identitas seseorang. Identitas seseorang sebagai bagian dari bangsa akan lahir jika iaContinue reading “Maulid Nabi: Melahirkan Kembali Idola Sejarah”